One Direction kembali memanjakan penggemarnya dengan merilis lagu terbaru dari album "FOUR" mereka. 1D merilis lagu terbaru mereka yang diberi judul "Night Changes" pada Jumat (14/11).
Melalu akun Twitternya, One Direction mengumumkan telah merilis "Night Changes". "Dengan hanya 3 hari sampai #FOUR dirilis, kami memberimua lagu kedua! Yep, #NightChanges adalah milikmu," tulis 1D sembari memposting link untuk mengakses lagu terbaru mereka.